Pada ganda putri ini, menaklukkan ganda putri Jerman sekaligus dua set dengan skor kemenangan 21 – 11, dan 21 – 2.
Ganda putri berikutnya, Indonesia menurunkan Nita Violina Marwah/Lanny Tria Mayasari vs Annabella Jaeger/Leona Michalski.

Lagi – lagi pasangan ganda putri Indonesia berhasil menaklukkan ganda putri Jerman dengan skor kemenangan 21 – 10, dan 21 – 10.
Dari hasil kemenangan 5 – 0 ini, tim Uber Cup Indonesia melaju ke babak perempat final yang akan berhadapan dengan Jepang rebutkan juara Grup, yang akan bertandng Rabu (11/5/2022). **
Discussion about this post