Wakil Ketua DPR RI Bidang Koordinator Ekonomi dan Keuangan ini kembali menegaskan, pentingnya negara menjamin hak rakyat menggunakan suara dalam Pemilu.
“Tidak ada jaminan hak tersebut adalah pelanggaran terhadap hak asasi, jelasnya
“Penyelenggara pemilu, aparat pemerintah, peserta pemilu, pengawas pemilu, pemantau pemilu, pemilih, dan semua pihak yang terkait harus bersikap dan bertindak jujur sesuai dengan peraturan perundang-undangan,” kata Dasco. ***
Discussion about this post