“Waktunya rakyat Indonesia harus bersuara, ayo sampaikan apa maunya lewat Musra,” kata Andi Gani.
Panel Barus, Ketua Panitia Musra Indonesia, menjamin aspirasi rakyat mengenai capres dan cawapres yang diinginkan bakal ditampung, disuarakan, bahkan diperjuangkan. Dia menegaskan bahwa Musra tidak didesain untuk menutup-nutupi suara rakyat yang menginginkan tokoh terbaik untuk memimpin bangsa ini.
“Hasil Musra 100 persen pilihan rakyat, tidak didiskon sedikitpun,” tutur Panel Barus.*
Jadwal Musra Indonesia
- Pekanbaru (23 Oktober)
- Palembang (29 Oktober)
- Batam (5 November)
- Padang (6 November)
- Serang (12 November)
- Makassar (13 November)
- Surabaya (4 Desember)
- Banjarmasin (11 Desember)
- Mamuju ( 15 Desember)
- Kupang (17 Desember).
Discussion about this post