Unggul 1-0, PSIS pun terus memberikan tekanan, kendati bukan tanpa perlawanan para pemain Bersebaya. Para pemain Persebaya terus memberikan perlawanan yang berarti untuk mengejar ketertinggalannya, namun masih belum mampu membobol gawang PSIS Semarang.
Keberuntungan ada di tuan rumah PSIS Semarang, menit 90+3 Carlos Fortes berhasil kembali mencetak gol kedua pada laga ini.
Selain pertandingan PSIS Semarang versus Persebaya Surabaya, Persis Solo menghadapi Borneo FC mampu mengalahkan tamunya Borneo FC. Gol-gol  Persis Solo tercipta pada menit ke-11 oleh Fernando Rodriguez, dan gol kedua disarangkan oleh Ramadhan Sananta pada menit ke-32.
Sedangkan gol balasan Borneo FC dicetak pada menit ke-42 oleh Leo Lelis ke gawang Persis Solo.
Babak pertama hingga laga BRI Liga 1 berakhir kedudukan gol sudah 2-1 hingga pertandingan turun minum.
Discussion about this post