Khususnya, terkait bagaimana cara mengantisipasi untuk ktersediaan pangan, terlebih sebentar lagi akan ada momentum Idul Adha sehingga kebutuhan akan bahan pokok akan meningkat sebagaimana terjadi di momen Idul Fitri lalu.
Di samping itu, “perlu juga disusun program bantuan pangan untuk daerah yang terdampak El-Nino.” tambah Anggia.
Lanjutnya, hal itu dapat mencakup distribusi pangan tambahan, subsidi untuk harga pangan, atau bantuan langsung kepada petani yang terdampak.
Pada kesempatan itu juga, Anggia mengungkapkan, Kami meminta fokus pada ketersediaan pangan dalam menghadapi El Nino merupakan langkah proaktif untuk mengantisipasi dan mengurangi dampak buruk yang mungkin terjadi terhadap pasokan pangan.**
Discussion about this post