Persoalan Covid – 19, tampaknya tengah jadi momok yang mengganggu semua aktivitas kehidupan. Pemberlakuan PSBB masih juga belum memperlihatkan keberhasilan penurunan penularan virus ini. Selanjutnya, diberlakukannya PPKM, sesungguhnya diharapkan jauh lebih efektif tunuk pencegahan dan sekaligus mutus rantai virus korona.
Tampaknya, dengan kondisi ini kita sebagai warga negara niscaya harus gotong royong untuk melawan virus tersebut agar pabdemi Covid – 19 ini segera enyah dalam kehidupan kita semua.
Discussion about this post