RESENSINEWS.ID – Hari-hari ini partai politik bernama Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, disingkat PDI Perjuangan, tampak satu-satunya partai politik yang terus dinarasikan negatif dalam upaya mengkerdilkan partai tersebut.
Narasi-narasi negatif terus menggema diberbagai media sosial, utamanya di berbagai media sosial dengan ungkapan seperti “PDIP tanpa Jokowi, nyungsep,” dan masih banyak narasi-narasi mendeskriditkannya.
Namun, faktanya partai yang dipimpin oleh Megawati Soekarnoputri ini sejak pemilu di era reformasi yang sudah 6 (enam) kali pemilu, yaitu 1999, 2004, 2009, 2014, 2019, dan 2024, PDI Perjuangan empat kali menjadi pemenang dalam perolehan suaranya tertinggi dibandingkan dengan partai-partai lain dalam pemilu dengan system multipartai.
Inilah fakta hasil perolehan suara PDI Perjuangan dari Pemilu 1999 hingga 2024
Discussion about this post