Hal itu sebagaimana dikutif dari laman resmi dpr.go.id, Selasa (13/9/2022).
Komisi IV DPR RI berharap Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) berkomitmen memperbaiki kualitas lingkungan hidup Indonesia. Perbaikan ini perlu didorong oleh KLHK dengan pemulihan baik sektor ekonomi dan sosial yang berorientasi pada perlindungan sumber daya hutan demi mewujudkan Folu Net Sink 2030.
Politi Golkar ini saat membuka Rapat Kerjanya itu menekankan hutan harus dilindungi dari potensi kebakaran hutan dan lahan dari El-Nino pada tahun mendatang.
Seiring dengan bertambahnya anggaran KLHK tahun 2023, lanjut Sudin, berharap Inspektorat Jenderal Kementerian LHK meningkatkan kinerja. Baginya, sebgaimana dilansir pada laman resmi dpr.go.id, Selasa (13/9/2022), pengawasan yang profesional harus terjadi untuk mendukung program/kegiatan guna menjamin mutu kinerja Kementerian KLHK.
Discussion about this post