RESENSINEWS.ID – Timnas U-23 Indonesia dipaksa adu penalti oleh lawannya Korea Selatan pada laga perempat final Piala Asia U-23 atau AFC 23 Asian Cup.
Kendati ada penalti, Timnas U23 Indonesia akhirnya melaju ke babak semifinal atau babak empat besar Piala Asia U23 2024.
Tamabahan waktu atau injury time tidak merubah keadaan akhirnya duel Timnas U 23 Indonesia versus Korea Selatan dilanjut dengan adu penalti.
Timnas Garuda Muda selama waktu normal pertandingan berakhir dengan skor gol 2-2.
Dua gol Timnas U 23 Indonesia dicetak pada menit ke-15 dan 45+3 oleh Rafael Struick.
Namun, sayang Tim Garuda Muda setelah unggul dua gol, tidak berhasil mempertahankannya.
Dua gol Korea Selatan akibat adanya gol bunuh diri pemain Indonesia yaitu Komang pada menit ke-45+5, dan gol kedua dicetak oleh Jeong Sang-bin  menit ke-84.
Discussion about this post