RESENSINEWS.ID – Persoalan angka stunting di Indonesia masih menjadi momok dalam membangun generasi unggul. Oleh karena itu, pemerintah terus menggalakkan penurunan angka stunting dari tahun ke tahun.
Untuk mendukung terwujudnya sumber daya manusia yang unggul, salah satu antisipasinya atau tindakan preventifnya mencegah terjadinya penyebab stunting.
Berdasarkan data WHO, World Bank, dan UNICEF, Indonesia berada di peringkat ke-25 dari daftar peringkat prevalensi stunting di 146 negara di dunia.
Ranking 1 merupakan negara dengan prevalensi stunting tertinggi, yaitu Burundi 55,90, dan di kawasan Asia Tenggara, Indonesia berada diurutan kedua dengan tingkat prevalensi stunting 27,7% setelah Myanmar.
Discussion about this post