“Inilah landasan konstitusional demokrasi ekonomi, semua untuk semua, artinya kemakmuran masyarakatlah yang diutamakan, bukan kemakmuran orang perorangan. Usaha bersama berdasarkan atas asas kekeluargaan dna bentuk usaha yang pas adalah koperasi”, paparnya.
Sementara itu narasumber dari akademisi maupun internal BPIP lainnya menyambut baik dengan gagasan tersebut. Sehingga diharapkan Ekonomi Pancasila bukan lagi sebagai wacana melainkan segera didorong menjadi program real dan kemudian menjadi pilot project di suatu daerah.***
Sumber:https://bpip.go.id/bpip/berita/1035/1023/gagasan-ekonomi-pancasila-sebagai-titik-tumpu-untuk-kemajuan-ekonomi-bangsa.html
Discussion about this post