RESENSINEWS.ID – Babak perempat final leg kedua antara Bayern Muenchen versus Arsena yang bertanding Kamis dini hari WIB (18/4/2024), Arsenal gigit jari gagal lolos ke semifinal.
Laga perempat final Liga Champions ini berlangsung di Allianz Arena.
Satu-satunya gol yang dicetak oleh Joshua Kimmich membawa Bayern Muenchen lolos ke babak semifinal, karena unggul agregat 3-2.
Duel perebutan memenangkan pertandingan ini sejak babak pertama berlangsung sangat ketat, dan babak pertama hingga turun minum tidak ada satu gol pun yang terjadi.
Usai turun miun, kedua kesebelasan ini berusaha bangkit untuk meraih tiket lolos ke semifinal Liga Champions.
Aksi-aksi saling jual beli serangan pun tak terhindarkan dalam laga kedua tim ini.
Babak kedua memasuki menit ke-18 atau 63, Bayern Muenchen berhasil membobol gawang kiper David Raya Arsenal.
Discussion about this post