Selang lima menit kemudian, tuan rumah Atlético Madrid menambah kembali golnya setelah pemainnya Samuel Lino berhasil sarangkan si kulit putih bundar menerobos gawang kiper Villarreal, sehingga pada menit ke-85 kedudukan menjadi 3-1.
Atlético Madrid telah unggul 3-1, dan duel kedua tim ini terus masih saling beri perlawanan dalam adu serangan, terutama para pemain Villarreal yang sudah tertinggal, namun waktu terus berjalan hingga wasit pun meniupkan peluit panjang berakhirnya pertandingan.
Atlético Madrid, kini berada pada posisi ke-4 dengan 28 poin, dan Villarreal masih tetap urutan ke-14 dengan nilai 12 poin klasemen sementara Liga Spanyol.
Sedangakn pertandingan antara Sevilla versus Betis di hari yang sama berakhir sama kuat dengan skor gol 1-1.
Hasil duel Sevilla versus Betis ini, Sevilla berada di urutan ke-13 dengan 12 poin, sedangkan Betis nempati posisi ke-7 dengan nilai 21 poin. **
Discussion about this post