RESENSINEWS.ID – Kurnia Pitri Wijaya sebagai Co-Founder Komunitas Internet Cerdas, mengatakan bahwa sebagian orang tua pada saat ini hadir ketika masa transisi internet. Dimana ketika kecil mereka tidak ada akses internet sedangkan ketika menjadi orang tua dan memiliki anak yang lahir pada dunia internet.
Lanjutnya, Kurnia memaparkan data jumlah pengguna internet pada anak cukup besar. Sekitar 213 juta anak sudah mengakses internet, 33,4% anak usia 0-6 tahun sudah dapat menggunakan gawai dan 24,9% diantaranya sudah bisa mengakses internet.
Hal itu disampaikan pada acara webiner Ngobrol Bareng Legislator, dengan tajuk Literasi Digital: Internet Sehat Anak Cerda, berkat kerjasama Kemkominfo bersama Komisi I DPR RI yang terselenggara Rabu (29/3/2023).
Baca juga:Â Dunia Maya dan Jejak Digital
Discussion about this post