RESENSINEWS.ID – Lahan jagung untuk para petani di Kabupaten Keerom Papua disipakan oleh pemerintah sebagai lumbung pangan. Dan turut membawa harapan bagi para petani sekitar.
Presiden Joko Widodo bersama para petani di lumbung bangan atau food estate menanam benih jagung. Benih jagung tersebut ditanam Presiden menggnakan alat mesin pertanian (Alsintan).
Hal itu sebagaimana dikutif dari laman resmi presidenri.go.id, Selasa (21/3/2023).
Lahan jagung yang disiapkan oleh pemerintah sebagai lumbung pangan itu pun turut membawa harapan bagi para petani sekitar.
Dorteis salah satu dari petani, mengungkapkan bahwa lahan jagung tersebut membawa perubahan besar bagi para petani di sana.
Lanjut Dorteis sebagaimana diwartakan presidenri.go.id, setelah adanya program jagung, kami sangat berterima kasih bahwa ada perubahan besar taraf hidup kami terkait pertanian.
Discussion about this post